Rabu, 21 Januari 2015

Membaca Al-Qur'an untuk Orang Mati



(PESAN PRIBADI: KHUSUSNYA WAHHABI, MUHAMMADIYAH, PERSIS, MTA KALAU MATI KAGAK USAH DI DOAKAN YA ). Biar langsung di hajar malaikat zabaniyyah.
(ojok ngamuk yo...!!! glasses emotikon )


Membaca al-Qur'an untuk orang-orang Islam yang sudah meninggal sering dilakukan oleh umat Islam saat menggelar acara tahlilan bersamaan dengan do'a dan dzikir lainnya. Terkadang juga dibaca saat melakukan ziarah kubur.

Imam al-Nawawi di dalam kitab Beliau :al-Adzkar al-Nawawawiyyah menyebutkan:

"Imam Asy-Syafi'i beserta Ashhab berkata : Dianjurkan membaca al-Qur'an disisi qubur, apabila mengkhatamkan al-Qur'an maka itu hasan / bagus".

Didalam Syarah al-Muhadzdzab, Imam al-Nawawi juga berkata:

"Dianjurkan bagi Zair / peziarah kubur membaca ayat/surah yang mudah dari al-Qur'an dan berdo'a untuk penghuni kubur setelah membaca al-Qur'an, sebagaimana nas Imam al-Syafi'i dan disepakai oleh Ashhab/ulama Syafi'iyah"

---- Az-Zabidi didalam Syarh al-Ihya' -----

Wallohu A'lam

Lanjutkan Tahlilan, Yasinan, Maulid Nabi, Tawassul, Ziarah Kubur....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar